Breaking News
light_mode
Trending Tags
Home » Hukum dan Kriminal » Putusan Hakim: Pegi Bebas, Susno Duadji Ungkap Kecurigaan Pelaku Sebenarnya di Kasus Vina Cirebon

Putusan Hakim: Pegi Bebas, Susno Duadji Ungkap Kecurigaan Pelaku Sebenarnya di Kasus Vina Cirebon

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sen, 8 Jul 2024

Putusan Hakim Eman Sulaeman dalam sidang praperadilan di Pengadilan Negeri (PN) Bandung, Senin, 8 Juli 2024, akhirnya mengabulkan permohonan Pegi Setiawan dalam sidang praperadilan penetapan tersangka kasus pembunuhan Vina Cirebon.

“Mengembalikan kedudukan dan harkat serta martabatnya seperti sediakala dan membebankan biaya perkara kepada negara. Demikianlah diputus pada hari ini Senin tanggal 8 Juli 2024,” kata hakim tunggal dalam sidang tersebut, Eman Sulaeman.

Hal itu diputuskan berdasarkan penetapan ketua pengadilan dan diucapkan dalam persidangan yang terbuka untuk umum pada hari ini.

“Demikian putusan sudah dijatuhkan intinya eh permohonan preradilan dari pemohon dikabulkan,” katanya.

Putusan tersebut sontak membuat geger ruang sidang termasuk ibunda Pegi Setiawan, Kartini.

Kartini yang awalnya tampak lesu tiba-tiba tak kuasa menahan tangis sambil melakukan sujud syukur.

Putusan tersebut artinya telah membebaskan Pegi Setiawan atas tuduhan sebagai otak pelaku pembunuhan Vina Cirebon.

Lantas, siapakah pelaku pembunuhan tersebut?

Sebelumnya, mantan Kabareskrim Komjen Pol (Purn) Susno Duadji mengatakan bahwa dirinya yakin Pegi Setiawan yang telah ditetapkan sebagai tersangka kasus Vina Cirebon akan bebas setelah sidang praperadilan.

Menurut Susno, jika dirinya memosisikan sebagai penyidik dalam kondisi saat ini, maka sejumlah saksi yang telah memberikan pernyataan seperti Aep, Dede dan Melmel akan diperiksa untuk diperdalam.

  • Author: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Keputusan Hasil Phpu 2024, Mk Gelar Rapat Hakim Untuk Putuskan

    Keputusan Hasil PHPU 2024: MK Gelar Rapat Hakim untuk Putuskan

    • calendar_month Sab, 6 Apr 2024
    • 0Comment

    Keputusan Hasil PHPU 2024: MK Gelar Rapat Hakim untuk Putuskan. Mahkamah Konstitusi (MK) memulai rapat permusyawaratan hakim (RPH) pada hari ini, Sabtu (6/4/2024), usai sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Rapat ini bertujuan untuk menentukan putusan dari seluruh proses PHPU. Adapun pengucapan putusan atau ketetapan dari seluruh proses PHPU Pilpres 2024 […]

  • Ali Ngabalin Dan 7 Tenaga Ahli Ksp Ajukan Pengunduran Diri

    Ali Ngabalin dan 7 Tenaga Ahli KSP Ajukan Pengunduran Diri

    • calendar_month Kam, 25 Jan 2024
    • 0Comment

    Ali Ngabalin dan 7 Tenaga Ahli KSP Ajukan Pengunduran Diri, totalnya Sebanyak delapan tenaga ahli Kantor Staf Presiden (KSP). Pelaksana Tugas (Plt) Deputi IV Kepala Staf Kepresidenan Rawanda Wandy Tuturoong membenarkan kabar tersebut. Menurutnya, mereka mengajukan mundur dari jabatan karena telah tercatat mencalonkan diri sebagai calon anggota legislatif (caleg) di Pemilu 2024. “Kantor Staf Presiden […]

  • Sebelum Keluar Pdip, Maruarar Sirait Akui Lama Merenung

    Sebelum Keluar PDIP, Maruarar Sirait Akui Lama Merenung

    • calendar_month Sel, 16 Jan 2024
    • 0Comment

    Maruarar Sirait Akui Lama Merenung atau berkontemplasi lama sebelum memutuskan keluar dari PDIP. Ia mengungkap hal itu melalui akun media sosialnya. Ara, sapaan akrab Maruarar, menuturkan banyak suka duka selama di PDIP. Ia berterima kasih kepada Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri atas kesempatan yang diberikan selama ini. “Beberapa waktu ini, saya mengambil waktu cukup lama […]

  • Lowongan Kerja Serang Di Rumah Sakit Budiasih Untuk 4 Posisi

    Lowongan Kerja Serang di Rumah Sakit Budiasih untuk 4 Posisi

    • calendar_month Sen, 18 Mar 2024
    • 0Comment

    Lowongan Kerja Serang di Rumah Sakit Budiasih untuk 4 Posisi. Rumah Sakit Budiasih – Terletak di atas lahan seluas 6209 m2 di pusat Kota Serang RSIA Budi Asih hadir untuk memenuhi kebutuhan masyarakat umum akan pelayanan kesehatan yang baik dan berkualitas. Sejak berdiri pada tahun 1999 hingga kini RSIA Budiasih terus berbenah diri untuk dapat […]

  • Prabowo Disebut Kuasai 500 Ribu Hektare

    Hamdan Zoelva: Saat Mayoritas Petani Tak Punya Lahan, Prabowo Disebut Kuasai 500 Ribu Hektare

    • calendar_month Sab, 13 Jan 2024
    • 0Comment

    Saat Mayoritas Petani Tak Punya Lahan, Prabowo Disebut Kuasai 500 Ribu Hektare Nasional – Ketua Mahkamah Konstitusi 2013-2015 Prof. Dr. Hamdan Zoelva mengungkapkan, selama ini telah terjadi ketimpangan lahan yang ekstrem di Indonesia. Mayoritas lahan dikuasai oleh elite. Diantaraya Prabowo Disebut Kuasai 500 Ribu Hektare. Padahal, masih banyak petani gurem yang hanya mengolah sawah dengan […]

  • Habib Bahar Datangi Andy

    Makin Panas! Habib Bahar Datangi Andy Rompas, Ingin Potong Kepalanya

    • calendar_month Jum, 26 Jan 2024
    • 0Comment

    Habib Bahar Datangi Andy Rompas – Polemik perseteruan antara Habib Bahar bin Smith dengan Panglima Manguni Makasiouw Andy Rompas makin panas. Konflik yang bermula sejak peristiwa tragedi bentrok di Bitung tersebut tampaknya masih belum menemukan titik terang perdamaian. Terbaru, pimpinan dari Pondok Pesantren Tajul Alawiyyin itu mengklaim bahwa dirinya sudah mengunjungi markas Panglima Manguni seorang […]

expand_less