Breaking News
light_mode
Trending Tags
Maaf, tidak ditemukan tags pada periode waktu yang ditentukan.
Home » Peristiwa » Pelaku Kecelakaan Tabrak Lari Tewaskan Boni dan Titin di Palembang Ditangkap!

Pelaku Kecelakaan Tabrak Lari Tewaskan Boni dan Titin di Palembang Ditangkap!

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sel, 20 Feb 2024

Pelaku Kecelakaan Tabrak Lari Tewaskan Boni dan Titin di Palembang Ditangkap!. Sopir mobil yang tabrak lari pengemudi ojek online dan penumpangnya hingga tewas di Palembang, Sumatera Selatan ditangkap. Pria yang berprofesi sebagai honorer di Badan Pertanahan Nasional (BPN) Banyuasin itu diperiksa intensif di Polrestabes Palembang.

Penangkapan pemobil tersebut pun dibenarkan oleh Kapolrestabes Palembang Kombes Harryo Sugihartono.

“Iya benar, pengemudi mobil yang menabrak dan menyebabkan kedua korban meninggal dunia itu sudah ditangkap,” katanya dikonfirmasi detikSumbagsel, Senin (19/2/2024).

Harryo mengungkap pria itu diamankan pada Senin (19/2) petang di kediamannya di wilayah Km 7, Kecamatan Sukarami, Palembang, berikut mobil yang dikendarainya saat menabrak korban.

“Ditangkapnya tadi sore di rumahnya di Km 7, dia orang Palembang. Mobilnya juga sudah diamankan,” katanya.

Sementara untuk identitas lengkap pelaku tersebut, Harryo mengaku pihaknya dari Satlantas Polrestabes masih melakukan pendalaman. Pria itu, katanya, berprofesi sebagai pegawai honorer di BPN Banyuasin.

“Untuk identitasnya (nama lengkap pelaku) belum ada. Dia laki-laki honorer di Badan Pertanahan Banyuasin. Untuk identitas lengkap besok, masih pemeriksaan,” jelasnya.

Author

Jl. Gatot Subroto No.Kav. 2, RW.3, Karet Semanggi, Kecamatan Setiabudi Jakarta Selatan

Rekomendasi Untuk Anda

  • Inilah Daftar Lengkap Instansi Yang Sudah Buka Pendaftaran Cpns 2024

    Inilah Daftar Lengkap Instansi yang Sudah Buka Pendaftaran CPNS 2024

    • calendar_month Jum, 26 Apr 2024
    • 0Comment

    Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Abdullah Azwar Anas mengatakan seleksi aparatur sipil negara pada 2024 dapat berlangsung lebih dari satu kali. Untuk tahap pertama, rekrutmen yang menyasar calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) dilaksanakan pada Mei mendatang. “Untuk tahap pertama diharapkan seluruh kementerian atau lembaga […]

  • Menanti Pemenang, Update Terbaru Rekapitulasi Nasional Pemilu 2024

    Menanti Pemenang: Update Terbaru Rekapitulasi Nasional Pemilu 2024

    • calendar_month Sel, 19 Mar 2024
    • 0Comment

    Menanti Pemenang: Update Terbaru Rekapitulasi Nasional Pemilu 2024. Ketua KPU Hasyim Asy’ari mengatakan KPU akan langsung mengumumkan penetapan hasil Pemilu 2024 jika 38 provinsi telah selesai rekapitulasi nasional. “Begitu rekap nasional selesai, langsung penetapan hasil Pemilu 2024 secara nasional,” kata Hasyim kepada wartawan, Senin (18/3/2024). Hasyim mengatakan batas akhir pengumuman penetapan ialah 20 Maret 2024. […]

  • Arab Saudi Berkompetisi Di Miss Universe 2024, Netizen Bereaksi!

    Arab Saudi Berkompetisi di Miss Universe 2024: Netizen Bereaksi!

    • calendar_month Rab, 27 Mar 2024
    • 0Comment

    Arab Saudi Berkompetisi di Miss Universe 2024: Netizen Bereaksi!. Kabar mengejutkan baru-baru ini datang dari negara Arab Saudi. Bagaimana tidak, untuk pertama kalinya negara ini bakal mengirim perwakilannya untuk mengikuti ajang kontes kecantikan Miss Universe 2024. Rumy Alqahtani didapuk sebagai kontestan Miss Universe pertama yang berasal dari Arab Saudi. Tentu saja, hal ini perdana alias […]

  • Konvoi Sambil Acungkan Sajam, 6 Remaja Langsung Diamankan Polisi!

    Konvoi Sambil Acungkan Sajam, 6 Remaja Langsung Diamankan Polisi!

    • calendar_month Sen, 3 Mar 2025
    • 0Comment

    Tidak sampai dua hari, jajaran Polresta Pati berhasil menangkap enam remaja yang membuat resah masyarakat. 6 remaja itu menggelar aksi konvoi dengan mengacungkan senjata tajam (sajam) di jalur lingkar Selatan Pati pada Jumat, 28 Februari 2025. Konvoi Sambil Acungkan Sajam, 6 Remaja Langsung Diamankan Polisi! Aksi tersebut sempat viral di media sosial (medsos) yang menuntut […]

  • Kecelakaan Maut Tabrakan Mobil Vs Krl Di Bogor

    6 Fakta Kecelakaan Maut Tabrakan Mobil Vs KRL di Bogor, 2 orang Tewas

    • calendar_month Jum, 9 Feb 2024
    • 0Comment

    6 Fakta Kecelakaan Maut Tabrakan Mobil Vs KRL di Bogor, 2 orang Tewas. Kecelakaan maut terjadi antara KRL tabrakan dengan satu unit mobil. Tabrakan terjadi di kawasan Jalan Raya Desa Cilaku, Kecamatan Tenjo, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Akibat insiden tersebut, satu orang pengemudi mobil meninggal dunia. Peristiwa tersebut terjadi pada Kamis (8/2/2024) siang sekitar pukul […]

  • Instruksikan Buzzer Tangisi Prabowo

    Viral di Tiktok, Screenshot Grup WA Instruksikan Buzzer Tangisi Prabowo, Ini Kata Jubir

    • calendar_month Kam, 11 Jan 2024
    • 0Comment

    Juru bicara Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Herzaky Mahendra Putra, menegaskan tangkapan layar grup WhatsApp buzzer yang terdapat pesan Instruksikan Buzzer Tangisi Prabowo lewat TikTok merupakan hoaks. Elite Partai Demokrat itu menduga keberadaan grup tersebut dan namanya di dalamnya merupakan hasil rekayasa kubu capres lain. “Kami sangat menyayangkan masih ada pihak-pihak yang menggunakan segala cara. […]

expand_less