DPR: Mahalnya Harga Beras Akibat Kebijakan Bansos yang Ugal-ugalan

DPR: Mahalnya Harga Beras Akibat Kebijakan Bansos yang Ugal-ugalan. Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani Aher mengatakan langka dan mahalnya beras di pasaran selama beberapa bulan terakhir ini ditengarai akibat dari kebijakan bansos yang salah penerapan. Netty menyampaikan, kondisi tersebut mengkhawatirkan karena dapat menurunkan daya beli masyarakat terhadap bahan pokok. Di sisi lain, sebentar […]