Chelsea Taklukkan Tottenham 1-0, Amankan Kemenangan di Derby London

Chelsea meraih kemenangan 1-0 atas Tottenham Hotspur dalam Derby London. Gol tunggal kemenangan The Blues diciptakan oleh Joao Pedro. Tottenham vs Chelsea pada laga lanjutan Liga Inggris berlangsung di Tottenham Hotspur Stadium, Minggu (2/10/2025). The Blues memecah kebuntuan pada menit ke-34 lewat Joao Pedro. Torehan Joao Pedro jadi satu-satunya gol yang lahir pada laga ini. […]