kemenag

KPK Panggil 5 Pejabat Kemenag Era Yaqut Cholil, Ini Fakta Terbarunya

Sejumlah pejabat Kementerian Agama (Kemenag) era Yaqut Cholil Qoumas dipanggil tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus dugaan korupsi penentuan kuota dan penyelenggaraan ibadah Haji pada Kemenag tahun 2023-2024. Jurubicara KPK, Budi Prasetyo mengatakan, pada Rabu 17 September 2025, tim penyidik memanggil lima orang sebagai saksi. KPK Panggil 5 Pejabat Kemenag Era Yaqut Cholil, […]

Viral! Jamaah Haji Tidur Kayak Sarden, Kemenag Dicecar Netizen: Memprihatinkan!

Media sosial tengah dihebohkan dengan beredarnya video keluhan para jamaah haji di Mina, Saudi Arabia. Diketahui, para jamaah haji melayangkan protes ke pihak Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) lantaran fasilitas yang kurang memadai. Seperti, kondisi tenda istirahat di Mina yang dinilai terlalu sempit yang sampai membuat para jamaah haji tidur dengan posisi duduk. Mengetahui hal […]

Mesin Pesawat Jemaah Haji Sulsel Terbakar: Kemenag Ingatkan Garuda

Kementerian Agama (Kemenag) RI menyayangkan peristiwa rusaknya mesin pesawat Garuda Indonesia yang menerbangkan jemaah haji kelompok terbang (kloter) lima Embarkasi Makassar (UPG-05). Akibat salah satu mesin terbakar, pesawat terpaksa putar balik ke landasan Bandara Internasional Sultan Hasanuddin. Kemenag meminta pihak Garuda Indonesia professional. Pesawat Garuda dengan kode GIA 1105 membawa 450 jemaah haji asal Gowa, […]